Wednesday, June 17, 2009

HASIL UNAS SMA TERTINGGI 10 BESAR DI JAWA TIMUR

Prestasi Unas SMA tahun 2009 ini banyak diwarnai kejutan. Siswa – siswi dari berbagai daerah di Jawa Timur menguasai NUN (Nilai Ujian Nasional) tertinggi peringkat 10 besar se – Jawa Timur. Sedangkan siswa dari Surabaya yang banyak difavoritkan justru terlempar dari 10 besar. Hal ini menunjukkan bahwa sekolah favorit bukan menjadi jaminan prestasi, namun tergantung dari besarnya usaha yang dilakukan oleh masing – masing siswa. Jadi tidak ada alasan bagi kita – kita yang bersekolah di daerah untuk berkecil hati dalam memperoleh prestasi. Dan bagi yang bersekolah di sekolah favorit, janganlah terlena, tetap berusaha menjadi yang terbaik.

Berikut ini daftar nilai NUN SMA 10 besar di Jawa timur :


Jurusan IPA :






Jurusan IPS :

No comments:

Post a Comment